Edit file PHP di Aplikasi PMP agar sukses mengirim data PMP - foldersoal.com

PMP atau dengan kata lain Penjamin Mutu Pendidikan merupakan sebuah Aplikasi berbasis web yang terintegritas dengan Aplikasi Dapodik atau terhubung langsung dengan Dapodik.
Aplikasi ini sudah membuat saya pribadi pusing dibuatnya, bagaimana tidak Aplikasi PMP ini belum sepenuhnya dikatakan sempurna tapi pihak-pihak yang berkepentingan sudah menuntut harus segera diselesaikan, seperti kepala Sekolah, guru dan Pengawas mereka menuntuk agar segera mengirim data PMP, tapi mereka tidak tau betapa susahnya mengirim data PMP yang sudah kita bersama kerjakan, Nah pada kesempatan kali ini saya akan memberikan sebuah tips atau trik agar kita bisa mengirim data PMP dengan sukses atau berhasil.


Langsung saja berikut trik untuk mengirim data PMP agar sukses dan Berhasil Versi Terbaru menggunakan seting PHP didalam Aplikasi PMP.

1. Pertama-tama, silahkan buka Local Disk C pada PC anda
2. Kemudian pilih Program File dan cari lokasi folder yang bernama PMP
3. setelah itu Buka dan pilih Folder PHP dan cari file php yang type filenya adalah configuration setting.
4. Setelah itu copy file tersebut dan pindahke folder yang lain.
5. Setelah selesai dicopy kita akan mengubah pengaturan yang adapada file php tersebut. lihat gambar di bawah ini.
GambarSebelum setting php
Coba perhatikan gambar diatas, silahkan rubah dan sesuaikan dengan gambar berikut ini :

Silahkan diubah angkanya sesuai dengan gambar mulai dari Nomor 1 sampai dengan 4, setelah semua pengaturan selesai diubah, tinggal dipindahkan lagi kedalam folder php yang ada dalam aplikasi PMP di dalam program File yang tadi dan klik copy file and replace..silahkan kirim datanya!! Jangan lupa back up dulu data PMPnya.
Pengiriman dengan menggunakan cara ini bisa dikirim kapan saja tanpa harus menunggu jadwal pengiriman yang sudahdi tetapkan.
Untuk lebih lengkapnya silahkan bisa anda download di bawah  bahah ini


Demikian pembahasan saya kali ini silahkan dicoba dan semoga berhasil, semoga artikel ini bermanfaat dan jangan lupa share ya,

Penting!!! kesetabilan signal dan kecepatan Modem juga berpengaruh pada saat proses pengiriman.
sumber : www.aancom88.com
Berbagai Sumber

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel