Contoh Surat Keterangan atau Referensi Kerja Guru
Sunday, 16 July 2017
Edit
Surat keterangan atau surat referensi kerja guru adalah bukti tertulis bahwa seseorang benar-benar bekerja di sekolah dan memiliki jabatan sebagai guru.
Surat ini perlu dimiliki bilamana seorang guru diminta menunjukkan bukti bahwa ia aktif mengajar di suatu lembaga pendidikan formal. Surat tersebut biasanya diperlukan ketika guru mendapatkan program beasiswa untuk melanjutkan pendidikan ke S2 ataupun S3 melalui program guru berprestasi.
Maksudnya yaitu untuk mem-validasi kebenaran data yang diajukan guru ke panitia penyelenggara program beasiswa ataupun instansi pendidikan yang memfasilitasi program tersebut. Dalam bahasa sederhana-nya, surat keterangan atau referensi kerja ini biasa kita sebut sebagai surat keterangan aktif mengajar.
Bapak/ Ibu Kepala sekolah yang sedang mencari surat referensi kerja guru, silahkan unduh bila membutuhkannya.
Sebagai pertimbangan, Bapak/Ibu sekalian dapat melihat contoh terbaru berikut.
Preview File:
Berbagai Sumber